3 Orang Termasuk Oknum Kades Sebagai Tersangka Kasus Penembakan Relawan Prabowo-Gibran
Tiga orang yang ditetapkan sebagai tersangka salah satunya adalah oknum kepala desa. Untuk mendapatkan barang bukti tambahan, polisi juga menggeledah rumah dan gudang milik oknum kades tersebut.