Tag: Bung Karno

Aksi Bung Karno Pindah Ibu Kota ke Jogja Secara Diam-diam

Pada tanggal 3 Januari 1946 jelang tengah malam rencana tersebut benar-benar dilaksanakan. Rangkaian gerbong kereta yang ditarik dengan lokomotif uap C.2809 buatan Henschel (Jerman) diparkir di belakang rumah Presiden Soekarno di Jalan Pegangsaan Timur 56 (Menteng). Kebetulan rumah ini terletak di pinggir rel KA antara Stasiun Manggarai dan Gambir.

Marhaen: Ikon Dekolonisasi Sukarno

SETELAH lulus sebagai Insinyur pada tahun 1926, Sukarno meluangkan waktunya untuk mempelajari kemungkinan-kemungkinan yang terbuka baginya. Dia menolak dua penunjukan...