Wamen P2MI Ingatkan Tidak Terpengaruh Iklan Rekrutmen Bekerja di Luar Negeri Ilegal di Medsos

Wakil Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI), Christina Aryani (IST)
Wakil Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI), Christina Aryani (IST)
0 Komentar

Orang nomor dua di Kementerian P2MI ini juga akan mengisi kuliah umum soal Migrasi Aman dan Peluang Kerja Luar Negeri di Politeknik Kesehatan milik Kementerian Kesehatan (Poltekes Kemenkes) Mataram pada Rabu besok, 26 Maret 2025.

0 Komentar