Tag: PDI Perjuangan

Apakah PDIP Siap Berada di Luar Pemerintah? Tahukah Anda Apa Itu Oposisi?

Dalam persoalan strategis, partai oposisi harus memiliki justifikasi ideologi yang berbeda dengan orientasi ideologi pemerintah. Justifikasi ideologi akan memudahkan partai oposisi untuk melakukan koreksi terhadap kebijakan penguasa. Sebab, dengan adanya perbedaan ideologi, partai oposisi dapat melihat kebijakan pemerintah dalam sudut padang yang berbeda secara ideologis.

Konsisten Sebut Pendukung Setianya: Mas Heru Subagia dari PAN, Ganjar Ingin Indonesia Punya Strategi Besar untuk Ketahanan Budaya

Menurut dia, daerah Jawa Barat (Jabar) memiliki kebudayaan yang begitu kuat. Hal tersebut tercermin dari budi pekerti masyarakat Jabar yang sangat halus. Karena itu, budaya adiluhung yang dimiliki dari nenek moyang harus selalu dipertahankan dan dikembangkan. Mulai dari hormat dan sopan santun kepada guru hingga orang tua agar anak-anak memiliki adab serta etika.

Stadion Bima Jadi Hajatan Rakyat Ganjar-Mahfud, Ini Tanggapan KONI Kota Cirebon

Rangkaian acara kampanye akbar Ganjar-Mahfud bertajuk Hajatan Rakyat ini menurut Ono, akan dimeriahkan dengan penampilan spesial dari band legendaris SLANK, serta artis dan musisi seperti Kuburan band, Tipe-X, Jamrud, Sandi Canester, Ipang Lazuardi, Dina dan Lola KDI, Kania Permatasari, Shela Julian, Anna Zanet, Princes Itilia, Asep Kriwil, Susi Arzetty

Nasib Hajatan Rakyat Ganjar Pranowo-Mahfud MD di Stadion Bima Cirebon

Sosial media ramai terpasang flyer sesuai yang dikatakan Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Kota Cirebon, Fitria Pamungkaswati bahwa acara tersebut nantinya akan menjadi panggung bagi band-band terkenal seperti Slank, Jamrud, Tipe-X, Sandy Canester, dan Kuburan Band.