Tag: Kebijakan Donald Trump
Trump Teken Dekrit Amerika Serikat Keluar dari 31 Badan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan 35 Organisasi Dunia
PRESIDEN Donald Trump resmi menandatangani dekrit yang menarik Amerika Serikat keluar dari 35 organisasi non-Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) dan 31 badan...
Government Shutdown Tetap Berlangsung, Sentimen Konsumen Amerika Serikat Terjun ke Titik Terendah
PENUTUPAN pemerintahan federal Amerika Serikat (AS) alias government shutdown terus berlangsung sejak 1 Oktober 2025 hingga saat ini. Dampak dari...
Menteri Transportasi Ingatkan Kekacauan Besar di Bandara Amerika Serikat Jika Government Shutdown Tak Berakhir
WARGA Amerika mungkin akan menghadapi kekacauan besar di bandara pekan depan jika penutupan pemerintah tak segera berakhir. Menteri Transportasi AS...
Ribuan Warga Amerika Serikat Protes Kebijakan Trump, Begini Asal-Usul No Kings
RIBUAN warga Amerika Serikat (AS) menggelar demonstrasi berslogan “No Kings” untuk memprotes kebijakan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump pada...
Pernyataan Donald Trump Soal Tarif Resiprokal, Tarif Impor 15-20 Persen Berlaku bagi Negara yang Tak Negosiasi
PRESIDEN Amerika Serikat Donald Trump membuat pernyataan baru soal tarif resiprokal. Negara yang tak menandatangani perjanjian dagang dengan AS dikenakan...
Tarif Resiprokal Amerika Serikat Terhadap Indonesia Berlaku Usai Joint Statement
MENTERI Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartaro, mengatakan tarif resiprokal yang dikenakan Amerika Serikat (AS) terhadap Indonesia akan mulai berlaku setelah...
Celios: Penurunan Tarif Bea Masuk Amerika Serikat Terhadap Produk Ekspor Indonesia Picu Ancaman
PEMERINTAH RI telah mencapai kesepakatan dengan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump untuk pengenaan tarif impor produk-produk asal Indonesia sebesar...
Usai Aksi Protes Penggerebekan Imigrasi, Los Angeles Rusuh Donald Trump Kirim Ribuan Garda Nasional
KERUSUHAN besar pecah di Los Angeles usai aksi protes terhadap penggerebekan imigrasi oleh otoritas federal. Pemerintahan Presiden Donald Trump pada...
Larang Warga 12 Negara Masuk Amerika Serikat, Trump: Melindungi Orang Amerika dari Aktor Asing Berbahaya
PRESIDEN Amerika Serikat (AS) Donald Trump resmi menghidupkan lagi kebijakan larangan perjalanan, yang semula ia buat di jabatan pertamanya 2017-2021....
Taktik Ekstrem Belum Pernah Terjadi Sebelumnya, Agen Federal Bertopeng Pakai Senjata Gerebek Imigran di AS
AGEN federal bertopeng dan bersenjata melakukan penggerebekan imigrasi secara besar-besaran di Los Angeles, Jumat (6/6/2025) waktu setempat. Sementara itu, sejumlah...
Jusuf Kalla: Gila Orang Ini, Sentimen ke China Harvard pun Ditutup untuk Orang Asing
WAKIL Presiden ke-10 dan ke-12 RI, Jusuf Kalla (JK), melontarkan kritik keras terhadap kebijakan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump...
Kebijakan Donald Trump Picu Keadaan Darurat Politik Luar Negeri Indonesia
INDONESIA sedang menghadapi keadaan darurat politik luar negeri sebagai akibat dari kebijakan Presiden AS Donald Trump, kata pakar hubungan internasional...
Airlangga Hartarto Paparkan 5 Manfaat Tawaran kepada Amerika Serikat
MENTERI Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, mengungkapkan bahwa pihaknya telah bertemu dengan sejumlah menteri dalam Pemerintahan Presiden Donald Trump saat...
Amerika Serikat Respons Positif Proposal Negoisasi Tarif Impor Indonesia
MENTERI Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati, menyatakan bahwa Amerika Serikat memberikan respons positif atas proposal negosiasi tarif impor yang diajukan...
Kemlu: 15 WNI Ditangkap di Amerika Serikat atas Tuduhan Pelanggaran Imigrasi, Imbas Kebijakan Trump
KEMENTERIAN Luar Negeri (Kemlu) RI menyatakan bahwa hingga saat ini terdapat 15 WNI yang ditangkap di Amerika Serikat atas tuduhan...
Media Online Amerika Serikat Sebut Indonesia Bakal Realisasi Rencana Beli 24 F-15EX Usai Tarif Impor Trump
DALAM laporannya pada Ahad (20/4/2025), the National Interest membuat judul, ‘The Art of the Deal: Indonesia Buys F-15EX Fighter Jets‘...
Airlangga Hartarto Temui Mendag Amerika Serikat Sampaikan Proposal Negosiasi Tarif
MENKO Perekonomian RI, Airlangga Hartarto, melanjutkan upaya negosiasi tarif Amerika Serikat (AS) kepada Indonesia dengan menemui United States Secretary of...
Airlangga Hartarto: Indonesia, Negara yang Diterima Lebih Awal oleh Amerika Serikat untuk Negosiasi Tarif
MENTERI Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkap Indonesia menjadi salah satu negara, yang diterima lebih awal oleh Amerika Serikat...
Airlangga Hartarto Ungkap Poin Penting Pertemuan Delegasi Indonesia-Amerika Serikat Soal Tarif Trump
MENTERI Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan poin-poin penting pertemuan delegasi Indonesia dan Amerika Serikat (AS), terkait tarif “resiprokal” yang...


















