Tag: Forum Guru Besar dan Dosen Universitas Hasanudin

Denny JA: Gelombang Protes Kampus Sebuah Ironi, Ini 3 Alasannya

PENDIRI dan Direktur Eksekutif Lingkaran Survei Indonesia (LSI), Denny Januar Ali (Denny JA) mengungkapkan gelombang protes di sejumlah kampus merupakan sebuah ironi. Pasalnya, saat ini semakin banyak kalangan terpelajar di kampus yang bergerak dan mengkritik Jokowi, tetapi Jokowi justru semakin populer.

Pesan Kebangsaan dan Imbauan Moral Dewan Guru Besar UMY: Penggunaan Fasilitas Negara dengan Kewenangan, Pelanggaran Konstitusi yang Serius

Sama seperti pemilu di tahun-tahun sebelumnya, UMY akan kembali menggerakkan mahasiswa yang saat ini menjalani kuliah kerja nyata (KKN) di desa-desa di berbagai daerah untuk terlibat sebagai pengawas di tempat pemungutan suara (TPS). Dalam hal ini, UMY ingin membantu mengawasi pemungutan suara di TPS dengan menempatkan kelompok pengawas netral, yaitu dari kalangan mahasiswa.

Unair Memanggil, Begini Isi Pernyataan Sikapnya

Memilih sistem republik artinya dalam Republik Indonesia tidak diperkenankan seorang presiden maupun segenap penyelenggara negara memanfaatkan akses kekuasaan dan sumber daya negara untuk kepentingan privat, keluarga maupun kepentingan-kepentingan personal apa pun tujuan dan caranya.