Rombongan Pengungsi dari Mariupol Tiba di Zaporizhzhia yang Dikuasai Ukraina

Rombongan Pengungsi dari Mariupol Tiba di Zaporizhzhia yang Dikuasai Ukraina
Gambar selebaran dari Administrasi Presiden Ukraina menunjukkan para pejuang Ukraina di pabrik baja Azovstal di kota Mariupol. (Foto: AFP)DISTRIBUTED AS A SERVICE TO CLIENTS
0 Komentar

Moskwa menyebut tindakannya sebagai “operasi militer khusus” untuk melucuti senjata Ukraina dan menyingkirkan apa yang digambarkannya sebagai nasionalisme anti Rusia.

Sementara, Ukraina dan negara-negara Barat mengatakan Rusia melancarkan perang tanpa alasan. (*)

0 Komentar