Kategori: Politik
Golkar Petakan Kader Maju Pilkada 2024: RK Maju di Pilgub Jakarta, Bobby Nasution Pilgub Sumut
KETUA Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto sudah memetakan sejumlah kadernya untuk maju dalam Pilkada 2024 mendatang. Dia menyebut, Ridwan Kamil...
Sri Mulyani Jelaskan Anggaran Bansos Tidak Pernah Diubah karena Pengaruh Capres-Cawapres di Pilpres 2024
MENTERI Keuangan, Sri Mulyani Indrawati, menjelaskan anggaran bantuan sosial atau bansos sejatinya tidak pernah diubah karena faktor pengaruh calon presiden...
Hakim MK Soroti Pergantian Dirut Bulog Buwas ke Bayu Krisnamurthi Desember 2023
HAKIM Mahkamah Konstitusi (MK) Arief Hidayat, menyoroti pergantian Direktur Utama Perum Bulog, Budi Waseso (Buwas) ke Bayu Krisnamurthi pada Desember...
Buwas Tegaskan Dirinya Diganti Tidak Ada Hubungannya dengan Bansos yang Disalurkan Masa Pilpres 2024
MANTAN Direktur Utama Perum Bulog, Budi Waseso (Buwas), menilai tak ada yang perlu dipersoalkan terkait pergantian Dirut Bulog dari dirinya...
Hakim MK Pertanyakan Bisa Tidaknya Bansos Diberikan 2 Kementerian, Begini Jawaban Muhadjir Effendy
KETUA Mahkamah Konstitusi (MK) Suhartoyo mempertanyakan apakah memungkinkan saat dua kementerian menyalurkan bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat secara bersamaan. Suhartoyo...
Tanggapi Hakim MK Soal Naiknya Golkar di Pileg 2024 Berkat Bansos, Airlangga: Tak Ada Bungkus Berwarna Kuning
MENTERI Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto memastikan tak ada bungkus bantuan sosial (bansos) yang berwarna kuning. Pernyataan Airlangga ini menjawab...
Bambang Widjojanto Jawab Tudingan Yusril Ihza: Itu Gimik Saja, Kasus Saya Sudah Deponering
KETUA Tim Pembela Prabowo-Gibran, Yusril Ihza Mahendra, menyebut bahwa anggota Tim Hukum Anies-Muhaimin, Bambang Widjojanto, adalah seorang tersangka dalam kasus...
Pertanyaan Hakim Mahkamah Konstitusi ke 4 Menteri: Mengapa Jokowi Sering Kunker ke Jawa Tengah?
HAKIM Mahkamah Konstitusi (MK), Saldi Isra, bertanya kepada empat menteri Kabinet Indonesia Maju terkait alasan Presiden Joko Widodo (Jokowi) sering...
Yusril Ihza Sebut Bambang Widjojanto Seumur Hidup Tersangka, Benarkah?
SIDANG gugatan hasil Pemilihan Presiden (Pilpres) di Mahkamah Konstitusi (MK) pada Kamis, 4 Maret 2024 memunculkan perbincangan baru terkait status...
Mensos Jabarkan Bantuan BLT El Nino Disetujui DPR 7 November 2023 di Sidang Sengketa Pilpres MK
MENTERI Sosial (Mensos) Tri Rismaharini menyampaikan keterangan dalam sidang sengketa Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi (MK). Risma menjabarkan ada bantuan...
Mensos Blak-blakan Alasan Kementerian Sosial Tidak Lagi Menyalurkan Bansos dalam Bentuk Beras: Ada Temuan BPK
MENTERI Sosial Tri Rismaharini buka-bukaan alasan mengapa Kementerian Sosial tidak lagi menyalurkan bantuan sosial (bansos) dalam bentuk barang seperti beras....
Airlangga Hartarto Ungkap Sumber Bansos yang Kerap Dibagikan Jokowi Saat Masa Kampanye Pemilu 2024
MENTERIpers Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkapkan sumber anggaran bantuan sosial (bansos) yang kerap dibagikan Presiden Joko Widodo (Jokowi)...
Hakim MK Pertanyakan Bansos yang Cair di Bulan Januari-Februari, Begini Jawaban Mensos Risma
HAKIM Mahkamah Konstitusi (MK) Enny Nurbaningsih bertanya kepada Menteri Sosial Tri Rismaharini terkait anggaran perlindungan sosial (Perlinsos) yang cair di...
Bansos Dibagikan Jokowi Bukan dari Parlinsos, Berikut Penjelasan Sri Mulyani di Sidang Sengketa Pilpres MK
MENTERI Keuangan Sri Mulyani mengatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) memiliki anggaran untuk bantuan kemasyarakatan yang berasal dari APBN. Dia mengatakan...
Hakim MK Arief Hidayat Tergelitik Paparan Ahli Prabowo-Gibran Prof Aminuddin, Ini Isinya
HAKIM Mahkamah Konstitusi (MK) Arief Hidayat mengaku tergelitik atas pemaparan ahli Prabowo-Gibran. Ahli yang dihadirkan saat itu ialah Prof Aminuddin...
Puan Maharani Tegaskan Mensos Risma Siap Berikan Keterangan di Sidang Sengketa Pilpres MK
KETUA DPP PDI Perjuangan atau PDIP Puan Maharani menegaskan Menteri Sosial atau Mensos Tri Rismaharini siap memberikan keterangan di Mahkamah...
Sidang Sengketa Pilpres di MK: Berikut Saksi dan Ahli Tim Prabowo-Gibran, Kubu Anies-Ganjar Protes
MAHKAMAH Konstitusi (MK) akan memeriksa para saksi dan ahli dari pihak terkait Tim Prabowo-Gibran dalam sidang sengketa hasil Pilpres 2024...
Gibran Tepis Tudingan Hasto Soal Jokowi Ingin Rebut Kursi Ketum PDI-P: Saya Kira Nggak Perlu Ditanggapi
CAWAPRES terpilih Gibran Rakabuming Raka menampik tudingan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto terkait presiden Jokowi yang ingin merebut kursi ketum PDIP....
Frans Von Magnis: Pakai Kekuasaan Untuk Menguntungkan Pihak Tertentu Bikin Presiden Jadi Mirip Pimpinan Mafia
KONSEP kepemimpinan yang menyimpang diulas Profesor Filsafat STF Driyakara, Frans Von Magnis atau dikenal Franz Magnis Suseno, saat menjadi saksi...