Literasi Digital Penting Dikenalkan Sejak Usia Dini, Literasi di Salatiga Tingkat Kegemaran Baca 64 Persen

Sri Sarwanti, Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Salatiga
Sri Sarwanti, Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Salatiga (Foto: Josua Gian A)
0 Komentar

Ada banyak informasi yang tersebar di dunia digital. Informasi ini dapat dibuat dengan mudah dan bisa diakses oleh siapa saja.

Dengan pemahaman literasi digital yang baik, generasi muda bisa lebih selektif dalam menerima informasi. Hal ini dapat mencegah hal-hal negatif seperti penyebaran berita hoax yang marak terjadi belakangan ini.

2. Generasi muda bisa lebih kreatif, inovatif, dan produktif

Media digital sejatinya memiliki banyak manfaat. Literasi digital dapat membantu generasi muda untuk berpikir kreatif dan inovatif sehingga bisa lebih produktif dalam berkarya.

3. Menciptakan interaksi digital yang sehat

Baca Juga:Kebakaran Kompleks Pertokoan Eks Hasil Pasar Raya 1 Salatiga Diduga Korsleting, 4 Kios di Blok A24-A27 LudesBPS Catat Indonesia Masih Impor dari Israel Juni 2024, Berikut Data Jenis Barang dan Perkembangan Nilainya

Literasi digital mampu menciptakan generasi muda yang lebih bijak dan cerdas. Hal ini dapat mencegah ujaran kebencian sehingga menciptakan interaksi yang lebih sehat dalam dunia digital. (*)

0 Komentar