Heboh Resep Azytromycin, Favipiravir Digunakan Dokter di Wisma Atlet Sembuhkan Pasien COVID-19, Faktanya?

Heboh Resep Azytromycin, Favipiravir Digunakan Dokter di Wisma Atlet Sembuhkan Pasien COVID-19, Faktanya?
0 Komentar

Satu-satunya obat yang bisa diperjualbelikan secara bebas adalah paracetamol, selebihnya harus dipantau penggunaanya oleh dokter

“Dezamethason misalnya, tidak boleh digunakan untuk orang sehat atau pasien covid-19 gejala ringan, jika digunakan sembarangan bisa mengganggu imunitas kita”, jelas Dr. Andi kepada Liputan6.com. 

Dr. RA Adaninggar, SpPD juga ikut memberi tanggapan terkait informasi tersebut, ia menjelaskan bahwa Dexametahson, antivirus, antibiotik semuanya termasuk obat keras, tidak semua pasien bisa minum ada penilaian indikasi dan kontraindikasi dari dokter.

Baca Juga:Hotma Sitompul Bantah Terima Rp3 miliar dari Kementerian SosialWanita Ini Lahirkan Bayi Kembar 10

“Pasalnya kalau tidak maka bisa berpotensi ada bahaya efek samping obat, interaksi obat, dan reaksi obat yang terjadi pada kondisi tertentu.Dengan demikian, foto daftar resep obat dari RS Wisma Atlet tersebut merupakan hoaks dengan kategori konten yang menyesatkan,” demikian turnbackhoaks. (*)

0 Komentar