Gedung Kemensos Terbakar Setelah Mensos Jadi Tersangka Kasus Korupsi? Faktanya!

Gedung Kemensos Terbakar Setelah Mensos Jadi Tersangka Kasus Korupsi? Faktanya!
0 Komentar

Sementara itu, KPK menetapkan Menteri Sosial Juliari Peter Batubara sebagai tersangka dugaan tindak pidana korupsi terkait bantuan sosial (bansos) untuk wilayah Jabodetabek 2020. Politisi PDIP itu menyerahkan diri ke KPK pada Minggu dini hari (6/12/2020).

“KPK menetapkan lima orang tersangka, sebagai penerima JPB (Juliari Peter Batubara), MJS (Matheus Joko Santoso), AW (Adi Wahyono) dan sebagai pemberi AIM (Ardian IM) dan HS (Harry Sidabuke),” kata Ketua KPK Firli Bahuri di Jakarta, Minggu dini hari (6/12/2020), seperti dilansir Antara.

Kesimpulan

Bukan hari ini. Kebakaran di gedung Kemensos di artikel berita Detikcom itu terjadi pada 21 September 2020 sebelum Mensos Juliari Batubara ditetapkan menjadi tersangka korupsi Bansos COVID-19 oleh KPK.

Rujukan

*Artikel ini dikutip dari situs cek fakta tanggal tayang 7 Desember 2020

0 Komentar