Kategori: Ekonomi

Kemenkeu: Industri Sudah Bangkit, Pajak Hiburan Bikin Luhut-Airlangga Buka Suara

Kenaikan pajak 40 persen yang telah diputuskan oleh Penjabat (Pj) Gubernur DKI Heru Budi Hartono menciptakan reaksi perlawanan yang keras dari pengusaha hiburan. Dengan kenaikan pajak tersebut mengisyaratkan pemerintah pusat ingin mematikan dunia usaha yang telah menjadi sumber pendapatan tertinggi bagi pemerintah daerah.

Benarkah Keputusan Pemindahan Ibu Kota Ini untuk Publik atau Elit?

Ketiga ring kawasan IKN yang keseluruhannya mencapai 180.965 hektar ini bukanlah ruang kosong. Di areal ini terdapat 162 konsesi pertambangan, kehutanan, sawit, PLTU batu bara hingga properti. Sebanyak 158 dari 162 konsesi ini adalah konsesi batu bara yang masih menyisakan 94 lubang tambang menganga.

Kepala Otoritas Ibu Kota Nusantara: Target Investasi pada 2024 Capai Rp100 Triliun

Nusantara Fair 2024 yang digelar hingga Minggu 28 Januari 2024, menjadi salah satu upaya memperkenalkan IKN lebih dekat kepada masyarakat sekaligus menarik investor baru untuk membantu meraih target. Pemilihan pusat perbelanjaan pun dikarenakan ramai sehingga bisa menarik perhatian. Diyakininya akan banyak pemangku kepentingan mengetahui tentang betapa menguntungkan investasi di IKN.

Menkeu Sri Mulyani: Tahun Pemilu Jaga Sikap, Netralitas Jadi Keharusan

Jelang pelaksanaan pemilu, ASN memang dituntut untuk netral, sebagaimana telah diatur dalam sejumlah ketentuan, mulai dari Undang-Undang (UU) Nomor 20 Tahun 2023, Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 42 tahun 2004, hingga Surat Keputusan Bersama (SKB) Menteri PAN-RB, Mendagri, BKN, KASN, dan Bawaslu Nomor 2 Tahun 2022.