Mark Rutte: Negara-Negara Eropa Tak Akan Bisa Apa-Apa Tanpa Amerika Serikat

Sekjen NATO Mark Rutte. (Foto: europeaninterest.eu)
Sekjen NATO Mark Rutte. (Foto: europeaninterest.eu)
0 Komentar

Menteri Luar Negeri Prancis Jean-Noel Barrot telah menanggapi pernyataan Rutte melalui unggahan di X pada Senin malam. Ia menyebut Eropa sudah semestinya berdiri di atas kaki sendiri.

“Warga Eropa bisa dan harus bertanggung jawab atas keamanan mereka sendiri,” kata Barrot.

0 Komentar