Korban Kebakaran Glodok Plaza, Rumah Sakit Polri: 13 Orang Kita Ambil Semua Datanya

Kabid Disaster Victim Identification (DVI) Biro Kedokteran Kepolisian (Rodokpol) Pusdokkes Mabes Polri, Kombes
Kabid Disaster Victim Identification (DVI) Biro Kedokteran Kepolisian (Rodokpol) Pusdokkes Mabes Polri, Kombes Pol. Ahmad Fauzi saat ditemui di RS Polri, Jakarta Timur, Sabtu (18/1/2025).
0 Komentar

Sementara itu, 14 orang dilaporkan hilang dalam kebakaran tersebut, yakni Ade Aryati (29), Sinta Amelia (20), Aldrinas (29), Aulia Belinda (28), Osima Yukari (25) dan Deri Saiki (25).

Selain itu, Indira Seviana Bela (25), Keren Shalom J (21), Intan Mutiara (26), Desty dan Zukhi Radja (42), Chika Adinda Yustin (26), Muljadi (56) dan Dian Cahyadi (38).

0 Komentar