Aktivis Sosial Kirim Surat ke Presiden Prabowo Subianto Desak Miftah Maulana Dicopot

Aksi yang dilakukan aktivitas sosial Yogyakarta atas olok-olok yang dilontarkan Miftah Maulana Habiburrahman s
Aksi yang dilakukan aktivitas sosial Yogyakarta atas olok-olok yang dilontarkan Miftah Maulana Habiburrahman sebagai seorang penyelenggara negara Utusan Khusus Presiden Bidang Kerukunan Beragama dan Pembinaan Sarana Keagamaan dengan turut serta menyunggi es teh di Kantor Pos Besar Yogyakarta, Kamis (5/12/2024)(Foto: Dok/Kamba)
0 Komentar

Dari pemberitaan yang ada, yang bersangkutan sebagai penyelenggara negara belum melaporkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

Sebelum mengirim surat kepada Presiden Prabowo lewat pos, Kamba pun sempat melakukan aksi teatrikal. Ia membawa meyunggi beberapa gelas es teh dan beberapa botol air mineral, layaknya yang dilakukan oleh Sunhaji.

0 Komentar