Natalius Pigai juga menyebutkan bahwa mobil yang ia gunakan merupakan mobil impian yangterinspirasi dari tokoh Fidel Castro dan Guevara
Tidak hanya itu, bentuk kesederhanaan Natalius Pigai bisa dilihat dari hal lainnya seperti rumahyang ditinggali sekarang. Ia hanya menempati sebuah kontrakan seperti yang ditegaskan dirinyapada siang hari itu.
“Mulut saya ini asli, saya ini tidak pernah pakai sopir sejak Komnas HAM sampai hari ini belumpunya sopir, bukan sederhana bukan, gak ada, saya tidak buat-buat, saya apa adanya, sampaisekarang rumah saya kontrak,” pungkasnya. (*)