Namun, situs tersebut juga terdapat sisi ilegal seperti yang dilakukan oleh Bjorka. Situs tersebut memiliki sebuah kanal bernama marketplace yang jika diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia menjadi ‘pasar’.
Kanal tersebut menjadi wadah bagi para peretas untuk menjual data-data sensitif yang dibanderol dengan harga yang fantastis. Seperti data rahasia pemerintah Indonesia yang diunggah dan dijual oleh Bjorka dengan harga jutaan Dollar Amerika. (*)