7. Konsep Jawa KlasikKonsep resepsi pernikahan mengusung konsep Jawa klasik. Gamelan akan dimainkan saat akad nikah.
Ranu Asmoro, pemilik Asmoro Dekorasi yang dipercaya mendekorasi acara pernikahan, mengatakan, konsep Jawa Klasik sarat dengan nilai budaya adiluhung sebagai sebuah ibadah batin manusia.
Dekorasi untuk panggung berbentuk rumah limasan yang identik dengan Jawa Tengah.
Baca Juga:BPK Temukan Adanya Dana Bansos Tidak Tepat Sasaran Senilai Rp6,9 Triliun, Ini Saran Indef untuk Bu RismaDPR Soroti Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit, Legislator: Dana Luar Biasa Besar, Sangat Tidak Pro Rakyat
Di depan pintu masuk ada wayangan bergambar Kamajaya dan Kamaratih yang merupakan simbol keabadian dan kesetiaan. (*)