DENPASAR-Angin puting beliung landa kawasan Pantai Batu Bolong, Canggu, Bali. Video kejadian itu tersebar di media sosial. Terlihat angin puting beliung terbangkan atap bangunan di sekitar lokasi. Beruntung tak ada korban jiwa dalam peristiwa ini.Â
Baca:
https://twitter.com/Levoxy/status/1350860574951833600?s=20