“Ini bisa menjadi referensi terkait hal ini. Agar proses integrasi WNI eks ISIS ke indonesia tidak menjadi permasalahan baru. Jadi pendidikan serta pembinaan dalam rangka deradikalisasi menjadi penting, agar paham radikal dan ekstrimis bisa benar benar dihilangkan, dan idiologi yang mereka gunakan dapat ditinggalkan,” ucap Fahri. (*)
Pro Kontra Pemulangan WNI Mantan Anggota ISIS, Ini Kata Pakar Hukum Tata Negara

